Teknik pembuatan poster memiliki 2 jenis yaitu
A. Teknik kering dan figuratif
B. Teknik kering dan teknik dekoratif
C. Teknik kering dan teknik basah
D. Teknik kering dan teknik ilustrasi
Jawaban
Teknik pembuatan poster memiliki dua jenis yaitu teknik kering dan teknik basah. Teknik kering sendiri tidak membutuhkan pengencer cair untuk medianya, sebaliknya teknik basah membutuhkan air atau minyak sebagai medianya.
Pembahasan
Dalam pembuatan poster terdapat dua teknik yang sering digunakan yaitu teknik kering dan teknik basah. Berikut adalah penjelasan mengenai teknik kering dan teknik basah, antara lain:
- Teknik kering merupakan suatu teknik atau cara dimana pembuatnya tidak memerlukan air ataupun minyak dalam mengencerkan media pewarnanya. Contoh alat dan bahan yang digunakan dalam teknik kering adalah pensil, pensil warna, spidol, penghapus, kertas, krayon, dll.
- Sedangkan teknik basah merupakan teknik atau cara dimana pembuatnya memerlukan air ataupun mintak sebagai medianya. Contoh alat dan bahan yang digunakan dalam teknik basah adalah cat air, cat minyak, tinta, kanvas, dll.
Related Posts:
- Berikut yang tidak termasuk dalam kegiatan mengukir adalah Berikut yang tidak termasuk dalam kegiatan mengukir adalah... a. Menggores b. Memahat C. Menoreh D. Memangkas Jawaban Salah satu Fungsi karya seni dalam kehidupan sehari-hari yaitu sebagai sarana untuk penunjang kehidupan. Kekurangan dari karya seni yang…
- Jelaskan teknik pembuatan patung dari bahan kayu Jelaskan teknik pembuatan patung Dari bahan kayu Jawaban Teknik pembuatan patung yang digunakan untuk bahan dari kayu adalah teknik PAHAT. Dengan teknik ini, bahan berupa kayu akan dibentuk sedemikian rupa dengan mengurangi bahannya memakai dua alat utama yakni palu dan pahatan. Pembahasan…
- Teknik pembentukan suatu kerajinan dengan menggunakan alat putar disebut Teknik pembentukan suatu kerajinan dengan menggunakan alat putar disebut Jawaban Teknik pembentukan suatu kerajinan dengan menggunakan alat putar disebut teknik putar. Teknik putar pada umumnya menggunakan bahan tanah liat dalam membuat suatu kerajinan. Pembahasan Teknik putar adalah…
- Pada saat menggiring bola sebaiknya menggunakan kaki bagian kecuali Pada saat menggiring bola sebaiknya menggunakan kecuali... Jawaban Menggiring bola merupakan salah satu teknik dasar dalam permainan sepak bola. Teknik menggiring bola adalah gerakan membawa bola ke segala arah dengan cara menendang bola secara…
- Cara mencatat kreatif efektif dalam memetakan pikiran adalah Sebuah teknik dalam mencatat yang menuntut kreativitas sehingga catatan tersebut lebih efektif melalui pementaan pikiran tersebut Jawaban Sebuah teknik dalam mencatat yang menuntut kreativitas sehingga catatan tersebut lebih efektif melalui pementaan pikiran tersebut adalah teknik mind…
- Mengidentifikasi bahan alam dan buatan pada produk kerajinan bahan lunak Mengidentifikasi bahan alam dan buatab pada produk kerajinan bahan lunak. TENTUKAN: JENIS BAHAN , CIRI CIRI , BENTUK , UKURAN , WARNA , TEKSTUR , TEKNIK PEMBUATAN Jawaban Kerajinan adalah suatu keterampilan tangan yang memanfaatkan barang…