Berikut ini yang merupakan peranan perusahaan tambang minyak negara adalah…
a. Menjadi komoditas utama perdagangan
b. Meningkatkan kualitas penduduk indonesia
c. Menjadi sumber utama pembangunan nasional
d. Menstimulasi kegiatan perekonomian masyarakat
Jawaban
Perusahaan Tambang Minyak Negara (PTMN) adalah salah satu pusat keunggulan ekonomi yang ada di Indonesia dan memiliki peranan terhadap lingkungan masyarakat, seperti (D) menstimulasi kegiatan perekonomian masyarakat.
Pembahasan
Pilihan (D) benar karena dengan adanya PTMN di suatu wilayah di Indonesia, perusahaan tersebut akan menyerap tenaga kerja di wilayah tersebut dan akan mengurangi angka pengangguran. Dengan berkurangnya angka pengangguran di wilayah tersebut, maka akan mengurangi angka kemiskinan serta meningkatkan kemampuan daya beli dari masyarakat di wilayah tersebut. Dengan meningkatnya daya beli dari masyarakat, kegiatan ekonomi dan juga roda ekonomi di wilayah tersebut akan berjalan dengan lebih baik karena tingginya aktivitas transaksi ekonomi yang terjadi. Maka dari itu, salah satu peranan dari PTMN di suatu wilayah adalah bisa menstimulasi kegiatan ekonomi.
Pilihan (A), (B), dan (C salah karena:
- Pilihan (A): PTMN tidak menjadi komoditas utama perdagangan yang ada di Indonesia.
- Pilihan (B): meningkatnya kualitas dari penduduk di Indonesia bisa diwujudkan dengan meningkatkan kualitas pendidikan, bukan dengan adanya PTMN.
- Pilihan (C): sumber utama pembangunan nasional di Indonesia tidak terjadi karena adanya PTMN di suatu wilayah.
Related Posts:
- Jelaskan perbedaan kondisi bentang alam di negara indonesia dan singapura 1.Jelaskan perbedaan kondisi tentang bentang alam di negara indonesia dan singapura! 2.apakah kondisi geografis memengaruhi kehidupan ekonomi kedua negara tersebut? 3.tuliskan kegiatan ekonomi di kedua negara tersebut! 4.bagaimana bentuk kerja sama ekonomi yang mungkin dapat…
- Sebutkan manfaat globalisasi ? Sebutkan manfaat globalisasi ? 1. Meningkatkan perdagangan bebas Perdagangan bebas memungkinkan terjadinya pertukaran barang bahkan jasa antar berbagai negara. Dalam kaitannya dengan perdagangan bebas, sebuah negara dapat membuat dan memproduksi produk khas negaranya sendiri dengan…
- Penghasil batu bara di inggris terdapat di daerah Daerah inggris yang menghasilkan tambang batu bara terdapat di? Jawaban Tambang batu bara di Inggris terdapat di kota Cumbria, barat laut Inggris. Di wilayah tersebut telah dibuka kembali tambang batu baru pada tahun 2021, setelah pertambangan itu…
- Jelaskan pengertian perdagangan internasional ! Jelaskan pengertian perdagangan internasional ! Salah satu kegiatan yang dilakukan oleh suatu negara untuk memenuhi kebutuhan dalam negerinya dan juga untuk meningkatkan pendapatan negara adalah dengan melakukan perdagangan internasional. Pengertian dari perdagangan internasional adalah jenis kegiatan perdagangan yang dilakukan…
- Yang bukan faktor pendorong terjadinya perdagangan internasional adalah Yang BUKAN faktor pendorong terjadinya perdagangan internasional adalah... A. Sistem ekonomi B. Kualitas sumber daya manusia C. Perbedaan sumber daya alam D. Teknologi Jawaban Ada berbagai macam faktor yang bisa mendorong terjadinya perdagangan internasional di suatu negara, yang tidak termasuk dalam salah…
- Apa saja manfaat dari dilakukannya penilaian terhadap kinerja kementrian negara Apa saja manfaat dari dilakukannya penilaian terhadap kinerja kementerian negara ? Jawaban Pemerintah merupakan salah satu unsur konstitutif (mutlak) berdirinya sebuahnegara, selain dari rakyat dan wilayah. Pemerintah bertugas menyelenggarakan pemerintahan negara, atau dengan kata…